The Wedding Of

Angel & Rama

Angel & Rama

The Wedding |02.10.2022
Grand Metropolitan Function Hall

Cinta Sejati

“Suatu hari nanti kita berdua akan bangga pada diri kita yang dapat mempertahankan hubungan sampai sejauh ini, karena kita yakin dengan mempercayai, menghargai, dan saling mendukung itulah arti cinta yang sebenarnya tanpa perlu mengucapkan cinta.”

(Angel & Rama)

Sang Mempelai

Angel

Angela Pricilia

Putri Pertama dari
Robby Yanto dan Liliana

Rama

Dwirama Perwira Putra

Putra Kedua dari
H. Denny Pardanto Saparto
dan Hj. Fenti Rachmawati Djuchro

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Dengan memohon Rahmat Allah SWT dan dengan segenap kerendahan hati, perkenankanlah kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk dapat menghadiri acara nikah kami yg dilaksanakan pada :

Akad

Minggu, 02 Oktober 2022

08.00 – 09.00 WIB

Resepsi

Minggu, 02 Oktober 2022

11.00 – 13.00 WIB

Lokasi

Grand Metropolitan Function Hall

Jl. KH. Noer Ali, Kalimalang, Kota Bekasi, Jawa Barat 17148

Menuju Hari Bahagia

Siang dan malam berganti begitu cepat, di antara saat-saat mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami nantikan kehadiran para keluarga dan sahabat, untuk menjadi saksi ikrar janji suci kami di hari yang bahagia.

Day(s)

:

Hour(s)

:

Minute(s)

:

Second(s)

RSVP

Bantu kami mempersiapkan jamuan yang hangat untuk anda semua dengan mengirimkan konfirmasi kehadiran melalui form berikut:



    Wedding Gift

    Kehadiran anda merupakan hadiah terbaik yang bisa kami harapkan. Namun jika anda bermaksud untuk mengirimkan hadiah pernikahan lain, silahkan ketuk tombol di bawah ini:

    Sepenggal Kisah Kami

    Aku ingin mencintaimu dengan sederhana, seperti kata yang tak sempat diucapkan kayu kepada api yang menjadikannya abu.

    Aku ingin mencintaimu dengan sederhana, seperti isyarat yang tak sempat dikirimkan awan kepada hujan yang menjadikannya tiada.

    Pertemuan

    September 2012

    Saat itu Angel siswi baru di SMA Negeri 8 Bekasi. Pertama kali melihat Angel, Rama sebagai kakak kelas langsung jatuh cinta pada pandangan pertama.

    Ungkapan Perasaan

    Juli 2013

    Pendekatan hampir 1 tahun setelah menyatakan cinta sebanyak 3 kali, akhirnya pada tanggal 19 Juli 2013 Rama & Angel resmi berpacaran.

    Lamaran

    Maret 2022

    Setelah menjalin hubungan selama 8 tahun 8 bulan tanpa sekalipun putus nyambung, pada tanggal 27 Maret 2022 Rama memutuskan melamar Angel dihadapan kedua orang tua beserta keluarga dan diterima dengan penuh rasa kehangatan.

    Momen Spesial

    Oktober 2022

    Selama 9 tahun 2 bulan 13 hari bersama, Rama & Angel akhirnya resmi ke jenjang pernikahan yang ditetapkan pada tanggal 02 Oktober 2022 sebagai hari yang bahagia.

    Health Protocol

    Demi memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19 kami menerapkan protokol kesehatan dalam acara pernikahan kami. Kami harap Bapak/Ibu/Saudara/i mematuhi protokol kesehatan demi kenyamanan bersama

    Menjaga Jarak

    Menjaga Jarak ketika
    menghadiri acara

    Tidak Bersalaman

    Semua tamu undangan yang hadir di acara dilarang berjabat tangan

    Gunakan Masker

    Semua tamu undangan yang hadir di harapkan memakai masker

    Cuci Tangan

    Tamu undangan di harapkan mencuci tangan sebelum masuk dan sesudah keluar acara

    Our Gallery

    Life Moment

    Bantu kami mengabadikan momen-momen bahagia di acara pernikahan kami dengan menandai postingan anda dengan hashtag berikut:

    Best Wishes

    29 Ucapan
    Newest
    Oldest
    Inline Feedbacks
    View all comments
    Faizal Akbar

    Selamat brader rama & istri semoga menjadi keluarga yg samawa 🤲🤲

    Selamat brodi. Semoga lancar acaranya,samawa yahhh

    Fallah

    Nonny Chasan

    Selamat menempuh hidup baru, smoga menjadi keluarga SAMAWA..

    Agung t

    Dilancarkan di hari H …Aamiin..

    Bedul Agus Purwito & Anis

    Selamat Rama & pasangan…Semoga menjadi pernikahan SAMAWA till jannah.. Semoga Allah selalu berkahi & jaga rumah tangga nya..Semoga Allah berikan keturunan yg soleh & solehah..Happy Wedding! 😊🙏

    Dian

    Selamat menempuh hidup baru Rama & Angel smg menjadi keluarga sakinah mawaddah warrahmah..Aamiin YRA

    Dian Kilo 1

    Selamat Menempuh Hidup Baru Rama dan Angel, semoga cepat diberikan momongan. Amin.
    kami tunggu honeymoon di Maumere ya??

    Nabilah Lulu

    Selamat berbahagia Angel & Rama, Insya Allah menjadi keluarga yg Sakinah, Mawaddah, Warrahmah, jodoh dunia akhirat, segera dikaruniai anak yg Sholeh & Sholehah, semoga rumah tangga kalian selalu dlm lindungan Allah SWT & penuh berkah
    Aamiin YRA

    Wyllmar Larantuka

    Congrats Ram dan Istri, semoga menjadi keluarga yang sakinah mawadah warahmah.

    Ricky Malber Sihaloho

    Selamat berbahagia buat Dwi Rama & Angel. Semoga semua persiapan dan rencana dapat berjalan lancar sampai hari H, kedua calon mempelai diberikan kesehatan dan kesatuan hati dan kelak menjadi pasangan yang saling mencintai, saling melengkapi dan saling menyempurnakan di dalam kasih sampai maut memisahkan. God bless you all.

    Dr. Ir. Angelinus Vincentius, M.Si - Maumere

    Selamat berbahagia buat Rama & Angel .. semoga berbahagia selamanya, dikaruniai rezeki berlimpah, keturunan, keharuman nama dan budi baik yang memancar indah dari rumah tangga Anda berdua.. amin..

    Last edited 2 years ago by Dr. Ir. Angelinus Vincentius, M.Si - Maumere
    Ruth Claudia

    Selamat untuk Rama dan Angel, kiranya rumah tangga kalian berdua Sakinah, Mawadda, dan Warahmah. Amiiiin🙏🏻🥳🥳😇

    Nisa&suami

    Mashallah, Alhamdulillah,semoga menjadi keluarga sakinah mawadah warahmah,lancarrr untuk acaranya, cepet diberikan momongan,,,,🙏🏻🤲

    From a little friend,,,, luvvvv

    Maria Yohanista, S.Pt., MP

    Sellu Ibu dan ank2 doakan Pak Rama dan Istri bahagia sampai maut memisahkan. Aminnn
    Rumah maumere menanti pasangan pengantin baru bertamu ya🥰😇🙏

    Muhammad Zilong

    Selamat dwi semoga menjadi keluarga yg samawa, cpt dpt momongan. Doa yg terbaik buat kalian berdua aamiin

    Zundus

    Pernikahan adalah ibadah terlama, terpanjang dan penuh dg pahala.
    Kelak Allah SWT akan meminta pertanggung jawaban suami terhadap istri dan anak2nya dan istri terhadap suami dan anak2nya.
    Semoga suami bisa memberikan surga kepada istri begitu juga sebaliknya.
    SEMOGA SEHIDUP SESURGA

    Adam Izzuddin

    Gokilll setelah sekian berapa call akhitinya hahahaha. Selamat pak walikota bekasyiii..

    Last edited 2 years ago by Adam Izzuddin
    Mazaya Pelni

    Selamat rama dan angel semoga dilancarkan dan samara yah 😇 true love couple until forever. Aamiin yra

    Foery Prasetyo Pawa Palucky

    Selamaat angeel seneng bgt denger kabar baik iniii, semoga bahagia selalu dan samawa yaa sayangkuu❤️💖😘🫶🏻🤍✨

    Rifky

    congrats bro Rama dan Angela, akhirnyaa.. yg ditunggu
    Semoga jadi keluarga ya sakinah mawadah wa rahmah yaaa.
    Sehat2 menuju hari H, happy terus yaa berdua.
    Turut bahagia..

    Dea

    Selamat ramses, semoga menjadi keluarga yang samawa, harmonis bahagia, ceria selalu aamiin ❤️❤️

    Uti

    Congrats Rama dan Angela, akhirnyaa yakaaan.
    Semoga jadi keluarga ya sakinah mawadah wa rahmah yaaa.
    Sehat2 menuju hari H, happy terus yaa berdua.
    Turut bahagia🤍🥰

    Sandi

    Selamat mas bro,,, selamat berbahagia sampai opa dan oma

    Agus

    Congrats utk Angel semoga samawa, barokah, langgeng, dan dikaruniai keturunan yg buanyaakkkk…aamiin

    Haidar Hilmi & Istri (istri orang)

    Mau kasih bintang 1 karena foto pre wednya ga cukur kumis.

    Dani

    Selamat rama, Alhamdulillah akhirnya.. lancar sampai hari H yaa

    Dwi & Fauziah

    Semoga Angel dan Rama menjadi keluarga yang sakinah, mawadah, warohmah

    Alwan

    Samawa dan semoga lancar acaranya Rama, sampe baku dapa di Maumere.

    Aipda Andi sirajuddin POS KPPP LAUT MAUMERE NTT

    SEMOGA MAWADDAH WARAHMA ADEKKU YG CAKEP AAMIIN…

    Sampai Jumpa Di Hari Bahagia Kami

    #UNWEBS

    Backsound: Menikahimu – Kahitna

    button