Kepada Bapak/Ibu/Saudara/i
We Found Love
(Ar-Rum: 21)
Sang Mempelai
Atas Puji Tuhan Yang Maha Esa kami bermaksud menyelenggarakan acara pernikahan putra dan putri kami
Fadhil Witama, S.E
Bapak H. Thamrin Roestam, S.E
& Ibu Hj. Widya Hastuti, S.E., M.M.
Miftahur Rahmah Rasyda, S.Psi
Bapak Drs. Mansur Rasyidin
& Ibu Dra. Nurul Husna DN
Day(s)
:
Hour(s)
:
Minute(s)
:
Second(s)
Assalamuโalaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Akad Nikah
|
Senin, 25 Juli 2022
09.00 WIB
Sumatera Barat
|
Resepsi 1
|
Selasa, 26 Juli 2022
10.00 WIB
Sumatera Barat
|
Resepsi 2
|
Sabtu, 30 Juli 2022
11.00 – 16.00 WIB
Jl. Asahan, Rimbo Kaluang, Kec. Padang Bar., Kota Padang, Sumatera Barat
|
RSVP
Bantu kami mempersiapkan jamuan yang hangat untuk anda semua dengan mengirimkan konfirmasi kehadiran melalui form berikut ini
Wedding Gift
Bagi Keluarga dan Sahabat
yang ingin mengirimkan hadiah,
silahkan mengirimkannya melalui :
AN. Fadhil & Mimi
Berlaku untuk semua QRIS Bank, Gopay, Ovo, ShopeePay, LinkAja, Dana
Miftahur Rahmah Rasyda
Jln. Kober no.1A RT 03 RW 04, Kel Pondok Cina, Kecamatan Beji, Margonda Raya, Depok, Jawa Barat 16424
Copied!
Copied!
Sepenggal Kisah Kami
Tatkala gelap adalah rona utama sang angkasa, mentari hadir menjiwai bintang dengan siraman cahaya.
Pun ketika hidup tak pernah berhenti menghadirkan tanda tanya, kau hadir dengan cinta dan keyakinan tuk jadi teman hidup selamanya.
Kampus E
Gunadarma, 2014
Pada hari itu adalah hari perkumpulan mahasiswa minang yang berkuliah di Universitas Gunadarma. Pada hari itu juga pertama kali kami berkenalan.
Saat itu kami diinstruksikan untuk memperkenalkan diri satu persatu-satu
Mif : Halo Perkenalkan, nama saya Miftahur Rahmah Rasyda, asal dari Batusangkar, bisa dipanggil Mimi.
Eh tiba-tiba ada cowo yang spontan membalas,
Fad : “Oh hai mimi, nama saya Pipi” (dalam bahasa minang)
Ya, itu perkenalan pertama antara mimi dan fadhil.
Setelah perkenalan itu, akhirnya kami berteman. Saling tukar fikiran, main bareng, cerita-cerita. Ya selayaknya pertemanan biasa.
2015 – 2018
Tahun dimana kami tiba – tiba hilang contact, tak saling menyapa atau bertemu. Kabarpun kami dapatkan hanya dari rekan-rekan. Karena ditahun tersebut kami benar-benar lost contact.
Pertengahan
tahun 2019
Kami tak sengaja bertemu di event yang sama, dan dari event tersebutlah untuk pertama kalinya kami bertegur sapa dan saling bertukar kabar kembali. Komunikasi kami berlanjut membaik, kembali bercerita keluh kesah masing-masing.
Pelan-pelan kami coba memperbaiki keadaan yang tidak baik, menurunkan ego masing-masing dan berdamai kembali.
Tahun 2019, 2020, 2021
Komunikasi antara kami semakin intens.
Akhir tahun 2021
Akhirnya kami mencoba untuk ngobrol serius, dan fadhil juga menyatakan keseriusannya untuk melanjutkan kejenjang yang lebih serius.
2022
Daaaannnn akhirnya Juli 2022 ini,
KAMI MENIKAAAAHHHโจ๐ฅบโค๏ธ
#MiFadTillJannah๐
#JodohTidakAkanTertukar๐
Our Journey Start Here
I donโt want the heavens or the shooting stars. I donโt want no gemstones or shining golds. All I want is; a steady hand. A kind soul. Within you.
Demi memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19 kami menerapkan protokol kesehatan dalam acara pernikahan kami. Kami harap Bapak/Ibu/Saudara/i mematuhi protokol kesehatan demi kenyamanan bersama
Menjaga Jarak
Saling Menjaga Jarak
ketikaย menghadiri acara
Tidak Bersalaman
Menghindari kontak fisik
dengan tidak bersalaman
Menggunakan Masker
Wajib menggunakan
masker/face shield
Mencuci Tangan
Mencuci tangan sebelum
memasuki resepsi acara
Filter Ig
Bantu kami mengabadikan momen terbaik di hari pernikahan kami dengan instagram filter di Stories, Save filter yang telah kami sediakan dan jangan lupa tag ya
Best Wishes
#UNWEBS
@undangan_web
happy wedding kakak nauraa dan istri semogaa bahagia selaluโจ
Selamat menikah mimi dan suamiโฆ semoga samawaโฆ aamiin
dear mimi pipidil, semoga samawa dan happily ever after ya, babies launching soon ๐ฅณ
Congratzzz, Fadhil! Happy wedding! Sehat dan bahagia selalu.. SAMAWA
Selamat menempuh hidup baru Fadhil dan pasangan, semoga SAMAWA yaa..
Happy wedding bang padillll ๐
Selamar Fadhil dan IStri, sama wa yahhh
Selamat ya Fadhil, lancar tidak ada halangan, samawa, amin yra
Salamaik Uda Fadhil, semoga samawa yo uda ๐๐๐ป
Happy wedding dil ,lancar ya, semoga menjadi keluarga yg sakinah,mawaddah dan warrahmah
happy wedding ya dil , lancar acaranya jadi keluarga samawa yaa….
Selamat menempuh mahliga rumah tangga Mimi dan Suami. Semoga Allah berkahi dan juga diberkati hingga jannah… Aamiin
Selamat mimi. Semoga menjadi keluarga sakinah mawaddah warahmah ๐คฒ๐
Hwd
Happy Wedding dan selamat menempuh โNew Journeyโ Miftah dan Fadhil. Semoga berbahagia selalu
Alhamdulillah selamat menempuh hidup baru mimi & fadil..
Semoga lancar sampai hari H dan menjadi keluarga SaMaWa, bahagia dunia akhirat.. amin
Happy Wedding Mimi fan Fadhil , semoga menjadi keluarga yang Sakinah, Mawadah dan Warahmah
Alhamdullilah mifta selamat yak semoga menjadi keluarg sakinah mawadah warohmah Aamiin โค๏ธโค๏ธโค๏ธ
Alhamdulillah Mimi dan Fadhil.. ๐ฅฐ
Selamat Menempuh Hidup yang Baru ya Mimi dan Fadhil..๐ค
Semoga Menjadi Keluarga yang SAMAWA , Segera Mendapatkan Keturunan dan Langgeng Selamanyaa..
Aamiinn.. ๐คฒ๐
Selamat Miftah dan Fadhil.
Semoga dilancarkan semua acaranya.. Dan semoga menjadi keluarga yang bahagia, kelak menjadi keluarga Sakinah, Mawaddah, Warahmah..
Aamiin..๐คฒ๐ผ๐
Selamaaaat Mimi dan fadhil! So happyyyyy! โค๏ธ Semoga dilancarkan setiap langkahnyaaa! Kompak terus kalian dalam menjalani kehidupan nantinyaaa.
Alhamdulillah… Selamat Miftah dan Fadhil. Semoga dilancarkan semua acaranya.. Dan semoga kalian jadi keluarga yang bahagia, kelak menjadi keluarga Sakinah, Mawaddah, Warahmah.. Amiin YRA..
Aaa senengnya๐
Selamattttttttt ya mimi ๐ค๐ค dan calon suami
Selamat menempuh hidup baru
Semoga lancar sampai hari H
Jaga kesehatan ๐ค๐ค๐ค
Selamat utk Mimi & Fadhil semoga saling melindungi dan menjaga agar ttp seiya sekata dalam mengharungi hidup berumah tangga, mendapatkan keluarga bahagia dan sejahtera.
Mimi!!! selamat menikah adiikk luv ๐ค uh ngelangkahin kakak yaaa!! tapi gak apa apaa kok ๐๐๐ ku bahagiaaaa! semoga samawa ya mii ๐๐
Mimiii, selamat ya atas pernikahannya. Semoga kelak menjadi keluarga sakinnah mawaddah warahmah berdua bersama hingga Jannah nya Aamiin ๐๐
Selamat untuk bapak fadhil dan bu mifta, akhir ya sah jg…semoga lancar utk semua prosesi acara nya…mohon maaf tidak bisa hadir
Barakallah mii. Akhirnya bisa menuju sah ya mi. Bismillah, moga dilancarkan sampai hari H dan dimudahkan segalanya. Aamiin ya Allah. Congrats!!!๐ค
Mimii selamat menempuh hidup baru.. samawa yaa lancar smpe hari H .. maaf belum bisa hadir ๐๐